Selamat Belajar Anak Sholih/Sholihah

Jumat, 29 Januari 2021

Materi Ajar Jumat 29 Januari 2021 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4

MATERI AJAR KELAS 6 


Hari/Tanggal     : Jumat 29 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 2       : Pemimpin Idolaku
Pembelajaran    : 4
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia (3.3), IPA (3.2), IPS (3.3)
Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat  menjelaskan cara-cara menajga kebersihan alat reproduksi pada masa pubertas dengan benar, dapat mengidentifikasi unsur-unsur teks pidato, peran Indonesia dalam bidang sosial budaya di ASEAN

 Assalamualaikum wr. wb.

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  

Hari ini kita akan belajar tematik. tema 7 Kepemimpinan, subtema 2 Pemimpin Idolaku pembelajaran 4. 

Adapun penjelasan materi tematik dapat ananda tonton dalam video berikut ..

Video Tematik

  TUGAS TEMATIK 

Tugas hari ini silahkan kerjakan soal IPA KLIK DISINI jangan lupa kirimkan hasilny beserta foto kegiatan kalian ke WA bu guru ya. Semangat!




Kamis, 28 Januari 2021

Materi Ajar Kamis 28 Januari 2021 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 3

 

MATERI AJAR KELAS 6 


Hari/Tanggal     : Kamis 28 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 2       : Pemimpin Idolaku
Pembelajaran    : 3
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia (3.3), PKN (3.1), IPS (3.3) dan Matematika (3.8)

Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat mengidentifikasi nilai-nilai persatuan dan kerakyatan dalam kehidupan dengan benar, peserta didik mampu mengidentifikasi peran Indonesia dalam bidang sosial di ASEAN, peserta didik mampu membuat rancangan pidato

 Assalamualaikum wr. wb.

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  

Hari ini kita akan belajar matematika dan tematik.

Kita akan melanjutkan pembelakaran hari ini  dengan tema 7 Kepemimpinan, subtema 2 Pemimpin Idolaku pembelajaran 3. 

Adapun penjelasan materi tematik dapat ananda tonton dalam video berikut ...


Video Tematik


Pelajaran matematika kali ini kita akan membahas tentang pengolahan data yaitu tentang mean, median dan modus. Adapun materi pembelajaran hari ini bisa ananda tonton dan simak dalam video berikut ini ....:


Tugas Hari ini Matematika silahkan kerjakan latihan matematika berdasarkan video diatas, kirimkan hasil latihan kalian melalui wa beserta foto kegiatan. Semangat 😁😁😁

Demikian pembelajaran kita hari ini semoga mendapatkan ilmu yang bermanfaat

Rabu, 27 Januari 2021

Materi Ajar Rabu 27 Januari 2021 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 2 dan Matematika

MATERI AJAR KELAS 6 


Hari/Tanggal     : Rabu 27 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 2       : Pemimpin Idolaku
Pembelajaran    : 2
Muatan Pembelajaran : IPA (3.2), SBDP (3.3)

Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat menyebutkan berbagai bentuk tari kreasii daerah berpasangan, siswa dapat memperagakan gerak tari daerah berpasangan dengan benar, siswa mampu menjelaskan upaya menjaga kesehatan reproduksi pada masa pubertas dengan baik.

 Assalamualaikum wr. wb.

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  

Hari ini kita akan belajar matematika dan tematik.

Kita akan melanjutkan pembelakaran hari ini  dengan tema 7 Kepemimpinan, subtema 2 Pemimpin Idolaku pembelajaran 2. 

Adapun penjelasan materi tematik dapat ananda tonton dalam video berikut ...

 

Video Tematik


Pelajaran matematika kali ini kita akan membahas tentang pengolahan data. Adapun materi pembelajaran hari ini bisa ananda tonton dan simak dalam video berikut ini ....:



Tugas Hari ini Matematika silahkan kerjakan latihan matematika berdasarkan video diatas, kirimkan hasil latihan kalian melalui wa beserta foto kegiatan. Semangat

Demikian pembelajaran kita hari ini semoga mendapatkan ilmu yang bermanfaat

Selasa, 26 Januari 2021

Materi Ajar Selasa 26 Januari 2021 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 1


MATERI AJAR KELAS 6 

Hari/Tanggal     : Selasa 26 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 2       : Pemimpin Idolaku
Pembelajaran    : 1
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia (3.3), PKN (3.1)

Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat mengidentifikasi nilai-nilai kepemimpinan dan contoh kegiatan dengan benar, nilai-nilai persatuan dengan benar, dan dapat menyusun konsep urutan isi pidato.

 Assalamualaikum wr. wb.

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  
 
yuk sudah siap memulai pembelajaran simak video berikut ini ya :
 
 

Tugas tematik
Tugas   hari ini kerjakan  soal latihan cerdas di buku LKS cerdas hal  34 - 36. Silakan baca soal  di buku cerdas  dan jawab di Google form yang sudah disediakan berikut ini.

KLIK DISINI

Demikian kegiatan pembelajaran hari ini, semoga ilmu yang anak-anak  peroleh hari ini bermanfaat dan dapat menambah wawasan baru.

Senin, 25 Januari 2021

Materi Ajar Senin 25 Januari 2021 Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran 5 dan 6

 MATERI AJAR KELAS 6 

Hari/Tanggal     : Senin 25 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 1       : Pemimpin di Sekitarku
Pembelajaran    : 5 dan 6
Muatan Pembelajaran : IPA (3.2), SBDP (3.2), PKN (3.1)

Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat mengidentifikasi interval nada, menjelaskan pengertian tangga nada diatonis mayor dan minor, menjelaskan perbedaan ciri fisik laki-laki dan perempuan setelah masa pubertas, mengidentifikasi penerapan nilai-nilai kemanusiaan dalam masyarakat

 Assalamualaikum wr. wb.

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga. 

Anak sholih sholihah .....apakah kalian pernah melakukan kegiatan yang menerapkan nilai-nilai pancasila di lingkunganmu ?

Berikut ini contoh upaya menerapkan nilai-nilai ketuhanan dan kemanusiaan

  • Rajin beribadah sesuai dengan ajaran agama masing-masing
  • Selalu berdoa dalam segala aktivitas
  • Selalu bersyukur
  • Menghormati dan menghargai baik dengan yang seagama maupun dengan yang berbeda agama
  • Rela berkorban
  • Menengok tetangga yang sakit/terkena musibah
  • Suka menolong tanpa pamrih
Point mana sajakah yang sudah pernah dilakukan dalam kehidupan sehari-hari ? Semakin banyak  kegiatan yang pernah kalian lakukan, semakin baik karakter yang kalian miliki. Selain menerapkan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan kalian, anak-anak juga perlu memahami diri kalian masing-masing terutama yang berkaitan dengan masa pubertas kalian, Berikut ini video yang menjelaskan materi pembelajaran hari ini, tonton dan simak video berikut ini  ya..........
 
Yuk kita simak video dibawah ini :
 
 


Bagaimana materi pembelajaran hari ini, mudah dipahami  bukan ?

Untuk mengetahui pemahamanmu tentang video di atas silakan jawablah Quiz pada dalam video di atas.

Kirim jawabanmu secara tertulis dengan rapi langsung WAPRI ke Bu Guru ya...

kirim jawaban tepat waktu ya......

Jumat, 22 Januari 2021

Materi Ajar Jumat 22 Januari 2021 Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran 3 dan 4

 MATERI AJAR KELAS 6 

Hari/Tanggal     : Jumat 22 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 1       : Pemimpin di Sekitarku
Pembelajaran    : 3 dan 4
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia, PKN, IPS

Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat mengidentifikasi nilai-nilai ketuhanan dalam kehidupan, nilai-nilai kepemimpinan yang baik, menjelaskan nilai-nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila, mengidentifikasi peran Indonesia di ASEAN dalam bidang ekonomi dan politik, mengidentifikasi unsur-unsur pokok dalam pidato,

 Assalamualaikum wr. wb

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  

Anak sholih sholihah, mari awali kegiatan hari ini dengan membaca doa, dilanjutkan murojaah, dan sholat duha. 

Sekarang, mari kita bersiap-siap memulai pembelajaran hari ini. Mintalah bantuan kepada bunda/mama untuk mendampingi Ananda selama melakukan kegiatan pembelajaran ya! Jangan lupa ucapkan tolong bila minta bantuan, ucapkan maaf apabila melakukan kesalahan, dan ucapkan terima kasih setelah mendapatkan bantuan.
 
Tujuan Pembelajaran siswa mampu menyebutkan pembicara dan pendengar pidato dengan benar.
 
Yuk kita simak video dibawah ini :

Bagaimana materi pembelajaran hari ini, mudah dipahami  bukan ?

Untuk mengetahui pemahamanmu tentang video di atas silakan jawablah QUIS pada dalam video di atas.

Kirim jawabanmu secara tertulis dengan rapi langsung WAPRI ke Bu Guru ya...

kirim jawaban tepat waktu ya......

Kamis, 21 Januari 2021

Materi Ajar Kamis 21 Januari 2021 Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran 1 dan 2

 MATERI AJAR KELAS 6 

Hari/Tanggal     : Kamis 21 Januari 2021
Tema 7              : Kepemimpinan
Sub Tema 1       : Pemimpin di Sekitarku
Pembelajaran    : 1 dan 2
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia, IPA, SBDP

 Assalamualaikum wr. wb

Apa kabar anak-anak bu guru di rumah ? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyah dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....

Anak sholih sholihah, di masa pandemi covid seperti saat ini, kalian harus tetap waspada, pakailah masker terutama saat berada di luar rumah, rajinlah mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kegiatan. Makanlah makanan bergizi dan istirahat yang cukup, supaya kesehatan kalian tetap terjaga.  

Anak sholih sholihah, mari awali kegiatan hari ini dengan membaca doa, dilanjutkan murojaah, dan sholat duha. 

Sekarang, mari kita bersiap-siap memulai pembelajaran hari ini. Mintalah bantuan kepada bunda/mama untuk mendampingi Ananda selama melakukan kegiatan pembelajaran ya! Jangan lupa ucapkan tolong bila minta bantuan, ucapkan maaf apabila melakukan kesalahan, dan ucapkan terima kasih setelah mendapatkan bantuan.
 
Tujuan Pembelajaran siswa mampu menyebutkan pembicara dan pendengar pidato dengan benar, siswa dapat menyebutkan perbedaan ciri laki-laki dan perempuan setelah masa pubertas.
 
Yuk kita simak video dibawah ini 

 
Oke setelah menyimak video diatas kita lanjutkan dengan ulangan Matematika kerjakan dengan teliti dan jangan lupa berdoa sebelum mengerjakan. Semangat !
 

Materi Ajar Jumat 26 April 2024

 Materi Kelas 6 Hari/Tanggal : Jumat 26 April 2024 Tema : Pengayaan Materi Semester Genap Assalamu'alaikum warohmatullah wabarokatuh Apa...

Postingan Populer