Selamat Belajar Anak Sholih/Sholihah

Jumat, 18 September 2020

Materi Ajar Jumat 18 September 2020 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 3


Materi Ajar

Hari/Tanggal      : Jumat, 18 September 2020
Tema 3               : Tokoh dan Penemuan
Sub Tema 1        : Penemu Yang Mengubah Dunia
Pembelajaran     : 3
Muatan PB         : IPA, Bahasa Indonesia
Tujuan pembelajaran : Peserta didik mampu menyebutkan informasi penting dari teks eksplanasi ilmiah dengan mandirim, Dengan percobaan siswa mampu mengidentifikasi rangkaian seri dan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari dengan lengkap.

 


Assalamualaikum wr.wb
Mari kita awali pembelajaran hari ini dengan membaca basmallah 
Hari ini Ananda akan belajar Tema 3 Tokoh dan penemuan, Subtema 1 Penemu yang Mengubah Dunia, Pembelajaran 3.

Baiklah Anak sholih sholihah

Langsung saja Ananda tonton dan simak video pembelajaran berikut ya !

  
Bagaimana  menurut  Ananda setelah  menonton video pembelajaran di atas ? Cukup menarik bukan, untuk mengetahui sejauh mana Ananda memahami materi rangkaian listrik hari ini, bu guru berikan tugas yaitu membuat rangkaian listrik seri. Buatlah video membuat rangkaian listrik seri sebagus dan semenarik mungkin, supaya video Ananda bisa di upload di medsos. saat membuat video, Ananda boleh minta bantuan ayah/bunda. Adapaun batas mengumpulkan tugas video rangkaian listrik  sampai hari Minggu ya (20 Sept 2020) 
 
 
MATEMATIKA
Kerjakan  latihan matematika berikut ini : KLIK DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Materi Ajar Kelas 5 (Jumat 22 November 2024)

Hari / Tanggal : Jumat / 22 November 2024 Fase / Kelas : C / 5 Mata Pelajaran : IPAS  Media pembelajaran : video ...

Postingan Populer